Penyaluran Dana Desa 2022

Penyaluran Dana Desa 2022 KINERJA PENYALURAN DANA DESA 2017-2021 Alokasi Dana Desa dari tahun ke tahun terus mengalami peningkatan. Alokasi Dana Desa pada tahun 2021 meningkat 20% dibandingkan tahun 2017 dan meningkat 1,12% dibandingkan tahun 2020. Pada tahun 2021 alokasi Dana Desa sebesar Rp72 T untuk disalurkan kepada 74.961 Desa. Dibandingkan dengan kebijakan Penggunaan Dana […]